Healthy Booster Juice

Resep: Healthy Booster Juice yang Pasti Lezat

Healthy Booster Juice - Membuat Healthy Booster Juice sangat mudah dibuat dan bisa dilakukan oleh siapapun. Kami menyiapkan Resep, Bahan-Bahan yang diperlukan untuk membuat Healthy Booster Juice dan Langkah-langkah mudah memasak Healthy Booster Juice yang baik dan benar. Sehingga Kami yakin anda mampu membuat hidangan yang lezat dan nikmat buat anda atau keluarga anda.

Cara Mudah Memasak Healthy Booster Juice yang Sempurna

Healthy Booster Juice

Kamu bisa memasak Healthy Booster Juice menggunakan 8 Bahan dan 10 Langkah Mudah. Perhatikan Caranya!!!

Bahan-Bahan untuk membuat Healthy Booster Juice :

  1. Kamu Butuh 15 buah anggur.
  2. Siapkan 7 buah kurma sukari (atau jenis lain ok).
  3. Sediakan 3 buah tomat ukuran sedang.
  4. Siapkan 3 sdm madu (merk apa aja).
  5. Kamu Butuh 3 sdm Quaker Oat (yg bungkusnya merah).
  6. Siapkan 3 sdm minyak zaitun (yg virgin oil).
  7. Kamu Butuh 300 ml air matang (air oxigen lebih bagus).
  8. Siapkan sesuai selera Es batu.

Langkah-Langkah Membuat Healthy Booster Juice :

  1. Kurma ambil bijinya,.
  2. Tomat dan anggur dipotong kasar, lalu campur kan kurma, madu, oat, minyak zaitun dan air, blender sampai halus.
  3. Bisa pakai es batu kalau mau dingin, tapi kalau buat orang sakit sebaiknya jangan pakai es ya, cukup kalau tomat dan anggur nya udah dari kulkas, biasanya sudah segar diminumnya..
  4. Sesudah jus jadi, sebaiknya segera diminum dan dihabiskan ya. Buah bisa diganti atau dikombinasikan dgn yg lain gpp spt melon, belimbing, stroberi atau yg lainnya. Cuma kalau buat yg sakit magh, sebaiknya cari buah yg ga asam..
  5. Jus ini selain segar jg mengenyangkan karena ada oatnya,.
  6. Jus ini sangat bagus untuk orang yg membutuhkan Booster energy, seperti orang yg dalam masa perawatan atau pemulihan dari sakit. Untuk orang sehat jg bagus, bisa untuk program diet, minum jus ini 1 jam sebelum makan berat, biasanya nanti jadi kuat ga makan nasi lagi karena perut udah ga kerasa lapar lagi..
  7. Tapi kalau sekedar untuk menjaga kesehatan aja, saya sarankan minum dipagi hari ketika perut masih kosong..
  8. Tidak diragukan lagi manfaat dari kurma, madu dan minyak zaitun sangat bagus buat kesehatan (silahkan googling sendiri), apalagi ditambah buah-buahan dan oat..
  9. Saya sengaja sertakan minyak zaitun karena, suami saya susah kalau disuruh minum minyak zaitunnya langsung, didalam jus ini aroma minyak zaitun nya sudah hampir tidak terasa lagi. Jangan kuatir jusnya akan berminyak, karena ada oat, jadi minyaknya terserap dan sama sekali ga berminyak.
  10. Selamat mencoba moms,,, ayo jaga kesehatan, mumpung masih sehat, mumpung belum masuk rumah sakit,, ayo makan makanan yg sehat,, ayo "jadikan makananmu sebagai obat, bukan obat kau jadikan makanan" 👌👍🤗🤗.

Setelah mengikuti Resep di atas kami yakin anda bisa membuat hidangan Healthy Booster Juice yang Lezat dan Nycmat. Semoga Tutorial Membuat Healthy Booster Juice yang Menggiurkan ini bisa bermanfaat bagi anda semua. Terima Kasih.

Resep: Healthy Booster Juice yang Lezat
Kumpulan Resep: Healthy Booster Juice yang Lezat yang Dijamin Enak, Nikmat dan Lezat


Šī¸ Copyright 2020